Welcome minna~~this blog is a share from @Otakugakure (Twitter) Enjoy your visit :) If you want to take out something, give proper credit, please :D Sankyuu~~~

Gintama

Minggu, 11 Maret 2012



Alternative title:
Гинтама (Russian)
銀魂 (Japanese)
은혼 (Korean)
Genres: action, adventure, comedy, drama, fantasy, science fiction
Themes: historical, parody

 Opening Theme:
#1: "Pray" by Tommy Heavenly6 (eps 1-24)
#2: "Tooi Nioi" by YO-KING (eps 25-49)
#3: "Gin-iro no Sora" (銀色の空; "Silver Sky") by redballoon (eps 50-)
#4: "Kasanaru Kage" by Hearts Glow (eps 76-99)
#5: "Donten" by DOES
#6: "Anata Magic" by Monobright (eps 126-150)
#7: "Stairway Generation" by Base Ball Bear (eps 151-176)
#8: "Light Infection" by Prague
#9: "Tougenkyou Eirian" by serial TV drama
#10: "dilemma" by ecosystem

 
Ending Theme:
#1: "Fuusen Gamu" by Captain Stridum (eps 1-13)
#2: "MR.RAINDROP" by amplified
#3: "Yuki no Tsubasa" by redballoon (eps 25-37)
#4: "Candy Line" by Hitomi Takahashi (eps 38-49)
#5: "Shura (修羅)" by DOES (eps 50-)
#6: "Kiseki" by Snowkel (eps 63-75)
#7: "SIGNAL" by KELUN (eps 76-87)
#08: "Speed of Flow" by The Rodeo Carburettor (eps 88-99)
#9: "Sanagi" by POSSIBILITY (eps 100-112)
#10: "This world is yours" by Plingmin (eps 113-125)
#11: "Ai, Ai, Ai (I, Love, Meet)" by GHOSTNOTE (eps 126-138)
#12: "Kagayaita" by SHIGI
#13: "Asa Answer" by PENGIN (eps 151-)
#14: "Wo Ai Ni" by Hitomi Takahashi and BEAT CRUSADERS
#15: "Wonderful Days" by ONE DRAFT
#16: "Sayonara no Sora" by Qwai (eps 190-)


Gin Tama (銀魂 Gintama/"Silver Soul") juga dikenal dengan Gintama  adalah sebuah manga karangan dan hasil ilustrasi Hideaki Sorachi yang diserialkan pada 8 Desember 2003 di Shueisha Weekly Shonen Jump. Bersetting di jaman Edo yang telah dimasuki alien bernama Amanto. Alur cerita nya dimulai dari kehidupan dengan sudut pandang samurai bernama Sakata Gintoki, yang bekerja sebagai pekerja serabutan bersamaan dengan temannya Shinpachi Shimura dan Kagura demi membayar uang sewa bulanan. Sorachi menambahkan science fiction ke dalam cerita ini untuk menambahkan karakter lain kesukaannya.

Manga ini telah dilisensi oleh Viz Media di Amerika Utara. Sebagai tambahan Viz Media me-serialkan chapter pertama nya di Shonen Jump mereka. Pertama kali debut di Januari 2007, dan diserialkan satu chapter sebulan. Sebuah OVA Gintama oleh Sunrise muncul di Jump Festa 2006 Anime Tour di 2005. Diikuti dengan sebuah full anime series, yang mulai airing 4 April 2006 di TV Tokyo dan selesai pada 25 Maret 2010. Sequel berjudul Gintama ditayangkan pertama kali di Jepang pada 4 April 2011. Selain anime series ada juga bebrapa light novel, dan video games berdasar cerita Gintama.

Di Jepang, manga Gintama pernah sangat populer, terjual sekita 29 juta volumes hingga Desember 2009. TV Tokyo menyatakan bahwa Gintama juga anime yang memperoleh penjualan tinggi di luar negri selain anime adaptasi Naruto. Banyak yang memuji tentang unsur komedi dalam Gintama, namun komentar negatif mengenai artwork nya.

Sinopsis :
Bercerita tentang kehidupan Sakata Gintoki yang hidup di masa Edo akhir. Saat itu Edo dimasuki "Amanto" (天人, "Sky People"). Para samurai berusaha melawan namun berakhir dengan pendudukan para Amanto. Amanto juga memberikan larangan untuk membawa pedang di muka umum. Sakata Gintoki adalah seorang samurai eksentrik(mencolok). Gintoki membantu pemuda bernama Shinpachi menolong kakak perempuannya yang bermana Tae dari sekelompok Amanto yang berusaha membawa Tae pergi. Kagum dengan Gintoki, Shinpachi pun bekerja dengannya untuk membayar sewa bulanan juga untuk mengetahui tentang Gintoki. Keduanya kemudian menyelamatkan gadis bernama Kagura dari sekelompok yakuza yang ingin menggunakan kekuatan super Kagura untuk membunuh orang. Kagura bergabung dengan Gintoki dan Shinpachi, kemudian mereka dikenal dengan "Yorozuya" (万事屋, "We do everything"). Selama melakukan pekerjaan mereka, sering bertemu dengan Shinsengumi. Mereka juga bertemu dengan mantan teman seperjuangan Gintoki semasa invasi Amanto, termasuk Kotaro Katsura si teroris yang membina hubungan baik dengan mereka meskipun ambisi Kotaro adalah menghancurkan bakufu. Di sisi lain, antagonis utama, Shinsuke Takasugi pun ingin menghancurkan bakufu lebih dari yang diinginkan Kotaro.

Fokus utama Sorachi dari Gintama adalah komedinya. Selama pembuatan manga di tahun kedua, ia mulai menambahkan drama ke dalam cerita itu. Ada beberapa komedi yang menghubungkan dengan kenyataan seperti ucapan Gintoki,"Diam! Satu halaman sudah cukup lama untuk seorang manga artist." pada saat Shinpachi protes bahwa Gintoki hanya bertarung 1 halaman. Atau pada saat Gintoki bertarung dengan pembaca lain karna ingin membaca Weekly Shonen Jump. Komedi semacam ini yang banyak disukai. Namun ada beberapa yang menganggap bahwa komedi jenis ini aneh.

Source : http://en.wikipedia.org/wiki/Gin_Tama
                http://www.animenewsnetwork.com/encyclopedia/anime.php?id=6236

0 komentar:

Posting Komentar