Welcome minna~~this blog is a share from @Otakugakure (Twitter) Enjoy your visit :) If you want to take out something, give proper credit, please :D Sankyuu~~~

Beelzebub

Rabu, 31 Agustus 2011

 Credit : jalsubs.blogspot.com
Alternative Titles
Japanese: べるぜバブ

Information (Manga)
Volumes : 12
Status : Publishing
Published : Februari 2009 - now
Genres : Action, Comedy, Demons, School, Shounen, Supernatural
Author : Ryuuhei Tamura
Serialization : Shounen Jump

Information (Anime)
Type: TV
Episodes: Unknown
Status: Currently Airing
Aired: Jan 9, 2011 - now
Producers: Studio Pierrot
Genres: Action, Comedy, Demons, School, Shounen, Supernatural
Episodes : 50
Duration: 24 min. per episode
Rating: PG-13 - Teens 13 or older

Beelzebub! menceritakan tentang kehidupan seorang berandal kelas kakap bernama Oga Tatsumi yang bersekolah di SMA Ishiyama, sebuah sekolah yang berisi berandalan dan begundal remaja yang kasar dan barbar. Oga Tatsumi dikenal sebagai “Rampaging Ogre” dan ditakuti oleh sesama berandal karena sifatnya yang jahat dan tidak kenal ampun. Suatu hari, saat dia menyerang sekelompok orang yang mengganggu tidurnya, dia menemukan seseorang hanyut di sungai. Saat ia “membelah” orang itu, ia mendapat seorang bayi lucu. Saat melihat sorot mata Oga yang brutal dan kejam, bayi itu langsung terikat dengan Oga.
Bayi itu mendatangkan banyak masalah bagi Oga, terutama jika bayi itu menangis maka semua di sekitarnya akan terkena setrum dahsyat!
Setelah beberapa lama, Oga dikunjungi Hildegard, seorang setan pelayan Demon King. Ternyata bayi yang diasuh oleh Oga itu adalah anak dari Demon King yang “dibuang” ayahnya ke dunia manusia. Dan kini, Oga Tatsumi-lah yang terpilih menjadi ayah bagi anak Demon King yang mengemban tugas menghancurkan dunia suatu saat nanti.

Source : myanimelist.net
              http://mutiaraherika.wordpress.com/2011/08/08/apa-itu-beelzebub/
              http://en.wikipedia.org/wiki/Beelzebub_%28manga%29

0 komentar:

Posting Komentar